Search

Spiral Mixer SM2-10

Spiral Mixer with Fixed Bowl Series – SINMAG Spiral Mixer SM2-10

  • Digital control panel.
  • From SM2 50T, two motors.
  • Switch for manual or automatic function.
  • Stainless steel hook and bowl.
  • Smooth and beautiful appearance.
  • SM2 80T has reserved installation holes to change the rotating speed for different products.
  • SM2 25 / SM 50 single-motor driven.
  • Short mixing time with excellent neading result.
  • Mounted on castors, easily movable.
  • Safety grids cover for choice.
  • Bowl bottom is equipped with waterproof casefor easy cleaning.

SINMAG Spiral Mixer

Spiral Mixer SM2-10

Mesin Spiral Mixer adalah mesin yang digunakan untuk mengaduk adonan kental dan kalis dalam kapasitas besar. Mesin ini bekerja dengan cara beater dan bowl berputar bersamaan, sehingga menghasilkan adonan yang rata dan lembut.

Mixer ini biasa digunakan untuk adonan kue donat, mie dan lainnya. Mixer ini memiliki kekuatan adukan yang sangat baik, didesain untuk kebutuhan produksi berskala besar dalam industri roti. Mesin ini hanya menggunakan hook, fungsi utamanya adalah mengaduk adonan agar relatif lebih kental, dimana kait spiral dan mangkuk akan berputar bersamaan.

Selama proses pengadukan, hook akan berputar dan meremas adonan dalam mangkuk. Proses ini akan menghasilkan gesekan panas yang lebih rendah, sehingga membantu menciptakan roti yang sempurna selama proses pencampuran terjadi.

Mixer SM2-10 digunakan untuk mengaduk adonan kental sampai adonan tersebut menjadi adonan yang memiliki tekstur lembut dan mengembang. Dengan kapasitas bowl mencapai 10 kg, mixer ini mampu menampung banyak adonan kue atau roti yang akan dibuat. Cocok sekali untuk Anda yang memiliki bisnis di bidang bakery, karena dapat membantu Anda memproduksi banyak roti atau kue setiap hari nya.

Fungsi utama dari spiral mixer adalah untuk melembutkan campuran adonan roti, mengembangkan struktur adonan roti agar tepat tanpa mengubah struktur adonan tersebut. Hal ini terjadi saat mangkuk mixer berputar bersamaan dengan pengait berputar dan meremas serta mengaduk adonan. Kail spiral atau hook akan menguleni adonan secara keseluruhan pada waktu tertentu. Mesin Spiral Mixer hadir dengan kecepatan yang bervariasi untuk mengembangkan adonan. Pada prosesnya kecepatan rendah membantu untuk mencampurkan adonan menjadi lebih homogen. Sedangkan kecepatan lebih tinggi dimaksudkan untuk mengembangkan struktur gluten adonan.

Sinergi Trikarya Perkasa sebagai distributor dan toko peralatan bakery di Indonesia menyediakan berbagai macam bakery equipment dengan kualitas bagus dan bergaransi, Anda dapat mengunjungi produk kami dan melihat beberapa jenis produk kami yang lain disini! atau datang langsung ke tempat kami disini.

Capacity

Dough: 10 kg, Flour: –

Electrical

Bowl -, Spiral 1.1 Kw / 1 Phase / 220 Volt

Spiral Speed

1st Speed: 190 rpm, 2nd Speed: 270 rpm

Bowl Speed

1st: 18 rpm, 2nd: 26 rpm

Weight

117 kg

Dimension

366 x 690 x 810 mm

You may also like…

Back to Top
Product has been added to your cart